Berita

IHT Pengembangan Pembelajaran dan Penilaian HOTS

Guru-guru SMA Negeri 3 Cimahi beserta 5 Sekolah Imbas (SMA Kartika XIX-4, SMA Muhammadiyah, SMA Santa Maria, SMA Negeri 1 dan SMA Negeri 5 Cimahi) mengikuti IHT Pengembangan Pembelajaran dan Penilaian HOTS dalam Pelaksanaan Program SMA Zonasi 2019 di Aula SMA Negeri 3 Cimahi, 5 September 2019.

Share:
Top